20 Persen vs 80 Persen

Pada tahun 1895 Vilfredo Pareto merumuskan 20 persenorang mendapatkan uang dan menikmati 80 persen dari kekayaannya denganmemanfaatkannya.

Tujuan Anda dalam karir menjadi bagian dalam 20 persenteratas pada bidang pilihan Anda.

Pada abad 21 ada premi antara pengetahuan danketerampilan. Semakin memiliki banyak Pengetahuan maka Anda semakin bisamenerapkan keterampilan Anda dan menjadi kompeten di bidang Anda.

80 persen lagi melakukan sedikit usaha saja dan tidakmeningkatkan keterampilan mereka.

Buku Geoffrey colvin menuliskan bahwa hingga tahun2009 kebanyakan orang mempelajari tentang pekerjaan mereka hanya pada tahunpertama kerja, kemudian mereka tidak pernah bisa lebih baik lagi. Hanyaorang-orang teratas di segala bidang yang akan melakukan perbaikan terusmenerus. Perbedaan peningkatan kemampuan produktif, berdasarkan pengetahuan,keterampilan dan kerja keras.

Dimanakah Anda saat ini, Berada di 20 persen atau 80persen?

Menjadi 20 persen atau 80 persen adalah pilihan Anda.

Agus Setiawan

Agus Setiawan, seorang pembelajar yang sangat menyenangi dunia pengembangan diri khususnya dunia pikiran. Hasratnya untuk membantu banyak orang membawanya mendalami berbagai pengetahuan tentang pengembangan diri dan hipnoterapi. Ia menjadi hipnoterapis yang direkomendasikan oleh Adi W Gunawan Institute. Dalam prosesnya Pria kelahiran 1982 ini juga menemukan Sistem Bacakilat yang menggunakan pikiran sadar dan bawah sadar untuk meningkatkan keefektifan dalam membaca buku yang sudah dibawakan ke berbagai kota mulai tahun 2009. Dorongan untuk membantu lebih banyak orang lagi membuatnya mendirikan Aquarius Resources yang berperan untuk memberikan Re-Edukasi terbaik kepada setiap orang yang ingin menempuh kesuksesan dalam kehidupannya.

Leave a Reply

Close Menu