Recap Langkah Mencapai Tujuan

Untuk hasil yang maksimal goal kita haruslah:

  1. Milik diri sendiri
  2. Bermakna buat kita
  3. Spesifik dan terukur
  4. Fleksibel
  5. Menantang
  6. Selaras dengan nilai
  7. Seimbang dan terintegrasi
  8. Ada kontribusi ke masyarakat
  9. Realistis
  10. Didukung

 

Tuliskan nilai nilai yang Anda junjung tinggi, seperti kejujuran, kreatifitas, dll. Tuliskan sebanyak mungkin. Bertanya pertanyaan berikut sertakan alasanya untuk membuat tujuan yang jelas:

  • Apa yang ingin Saya lakukan?
  • Apa yang ingin Saya miliki?
  • Saya ingin kemana?
  • Kontribusi apa yang ingin Saya buat?
  • Saya ingin menjadi seperti apa?
  • Apa yang ingin Saya pelajari?
  • Dengan siapa Saya ingin menghaiskan waktu?
  • Berapa yang ingin Saya hasilkan, tabung, dan invest?
  • Berapa banyak waktu yang akan Saya habisan untuk bersenang senang?
  • Apa yang perlu saya lakukan untuk menjaga kesehatan?

Kami merekomendasikan Anda menyiapkan waaktu sehari untuk membuat kejelasan dalam hidup Anda. Lalu siapkan catatan, baik di smartphone Anda atau catatan manual, atau laptop.Tuliskan ide apapun yang muncul. Dengan mengetahui apa yang Anda inginkan, semua sumber daya akan memberikan Anda jawaban.

Agus Setiawan

Agus Setiawan, seorang pembelajar yang sangat menyenangi dunia pengembangan diri khususnya dunia pikiran. Hasratnya untuk membantu banyak orang membawanya mendalami berbagai pengetahuan tentang pengembangan diri dan hipnoterapi. Ia menjadi hipnoterapis yang direkomendasikan oleh Adi W Gunawan Institute. Dalam prosesnya Pria kelahiran 1982 ini juga menemukan Sistem Bacakilat yang menggunakan pikiran sadar dan bawah sadar untuk meningkatkan keefektifan dalam membaca buku yang sudah dibawakan ke berbagai kota mulai tahun 2009. Dorongan untuk membantu lebih banyak orang lagi membuatnya mendirikan Aquarius Resources yang berperan untuk memberikan Re-Edukasi terbaik kepada setiap orang yang ingin menempuh kesuksesan dalam kehidupannya.

Leave a Reply

Close Menu